pasartecno

Harga emas hari ini, Kamis 27 mei 2021

pasartecno.com-  Emas adalah salah satu jenis logam mulia yang memiliki warna kuning gelap bersinar. Ia pun bisa dibentuk menjadi beragam jenis dan model sehingga bisa memberikan nilai estetika atau keindahan tersendiri. Karena itulah emas menjadi bahan utama dan paling banyak dipakai untuk membentuk cincin, kalung, gelang dan jenis-jenis hiasan yang lain.

Logam mulia yang memiliki beberapa sifat unik, seperti lunak dan mudah dibentuk, mampu menghantarkan listrik, memiliki kilau alami, serta mudah dicampur dengan logam lain. Karena keunggulannya tersebut, maka emas data digunakan dan diaplikasikan ke berbagai bidang kehidupan. Harga emas Antam 24k pada kamis (27/05/2021) terpantau mengalami kenaikan dibandigkan sebelumnya.

dilihat dari situs logammulia.com harga dasar emas 1 gram di kisaran Rp. 962.000.- dan harga emas 2 gram di kisaran Rp. 1.864.000.-,

paartecno

Sumber gambar: logammulia.com

 

dan untuk emas batangan gift series 1 gram Rp. 1.112.000.-, lalu untuk emas batangan batik. per 10 gram ada di harga Rp. 9.970.000.-

sedangkan untuk emas batangan imlek ada di harga Rp. 8.416.000.-  selain emas tersebut, emas batangan selamat idul fitri ada di kisaran harga dasar Rp. 7.464.000.-

pasartecno

Sumber gambar: logammulia.com

 

Harga beli ini belum mempertimbangkan pajak jika nominalnya lebih dari Rp10 juta. Sesuai dengan PMK No 34/PMK.10/2017, penjualan kembali emas batangan ke PT ANTAM Tbk. dengan nominal lebih dari Rp 10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5 persen (untuk pemegang NPWP dan 3 persen untuk non-NPWP). PPh 22 atas transaksi buyback dipotong langsung dari total nilai buyback. Sementara untuk pembelian emas batangan akan dikenakan PPh 22 sebesar 0,45 persen (untuk pemegang NPWP dan 0,9 persen untuk nonNPWP).

Baca Selengkapnya:  Mengenal Keuntungan Memiliki Tabungan Emas Batangan

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *